Apa itu BlankOn 9.0 Suroboyo ( http://www.blankonlinux.or.id/), apakah
film atau peci gitu? Itu pertanyaan bagi yang betul betul awam/tidak
tahu sama sekali.BlankOn adalah suatu sistem operasi [OS] komputer
bebas terbuka
yang berbasis Kernel Linux.Dan BlankOn
itu sendiri berarti dari Blank /buta berarti nol menjadi ada nilainya
yaitu On atau dengan kata lain dari awam menjadi tahu.Jenis OS ini
adalah Open source{bebas Terbuka} dan bebas untuk di sedot dan
menjualnya tanpa Lisensi Key Aktifasi ,dan tidak perlu takut kena
tuntutan kecuali anda mencuri filenya dari rumah tetangga atau yang
lainnya!
Anda bisa menyedotnya langsung dari
situs BlankOn ataupun di depo mirrornya serta bisa membelinya di
distro distro linux yang ada di online maupun offline dengan harga
puluhan ribu rupiah.
Mungkin bagi awam yang tahu OS komputer
itu hanya Windows yang memang telah memasyarakatsejak dahulu di dalam
maupun luar negeri.Apa perbedaan dari linux BlankOn dan Windows?Telah
saya katakan di atas tentang BlankOn sedangkan windows adalah Os
komputer yang tertutup dan memerlukan key aktivasi untuk updatenya
sebagai identitas aslinya apa tidaknya[bajakan].
Ini sedikit kutipan dari BlankOn :
“Proyek BlankOn dengan banggamempersembahkan rilis ke-9 dengan nama kode Suroboyo. Rilis kali inidengan dukungan perangkat keras lebih banyak dan terbaru sehinggapengguna tidak perlu repot memasang penggerak (driver) untukperangkat kerasnya. Rilis ini juga terdapat penambahan fitur sertaaplikasi baru di dalamnya dengan harapan para pengguna bisa lebihmudah dalam menggunakannya”
“Anda bisa segera memainkan musik,
memutar video dan berkas multimedia sesaat setelah BlankOn terpasang
tanpa harus memasang aplikasi lanjutan. Semua sudah tersedia”
Konfigurasi perangkat keras untuk dapat menjalankan BlankOn 9.0
Suroboyo dengan nyaman adalah :
- CPU 1 GHz, tersedia dalam i386 dan amd64
- RAM 1 GB
- Ruang hard disk 15 GB
- VGA 256 MB
Konfigurasi Minimal adalah :
- CPU/Prosesor 1 GHz
- RAM 1 GB
- Ruang Hard disk 8 GB
- VGA 128 MB
Untu yang sangat nyamannya lebih dari yang di tulis di atas
Sekarang saya jelaskan tutor Instalnya :
1. Jalankan komputer lalu tekan berulang2 F2/Delete di Keyboard
untuk masuk bios
2.Setelah masuk bios ,masukan CD/DVD BlankOn
3.Lalu scrol ke Boot
4.Setelah berada di di boot pilih boot device tekan enter,pilih
CD/DVD>enter
5.Lalu tekan esc buat balik manager bios ,lalu tekan F10 /scrol ke
Exit >enter lalu pilih 'ok'
Dalam hal ini saya memakai komputer berbasis Asrock,jadi untuk
biosnya tergantung dari merk komputernya sendiri.
Setelah itu komputer akan restar sendiri dan booting dari CD/DVD
biarkan hingga mucul gambar seperti di bawah ini :
Selanjutnya anda tinggal pilih mau
pasang atau mau lihat dulu tampilannya.Untuk coba dulu tanpa
memasangnya anda tinggal klik 'gunakan sebagai live cd'.Dan untuk
memasangnya langsung klik tombol merah 'instal blnkon /pasang
blankon'. Tetapi anda harus memilih format bahasa yang anda gunakan
,dan zona waktunya dulu setelah itu anda tinggal klik live cd atau
instal.
Jika anda pilih 'live cd' maka anda
akan langsung ke destop BlankOn.Tapi bila anda pilih 'instal' BlankOn
anda akan di arahkan ke halaman seperti gambar di bawah ini :
Lalu anda pilih Diska atau partisi mana
yang akan di pasang BlankOn,tentunya kalo Harddisk anda belum
terpasang sistem OS manapun ,anda tinggal klik partisi urutan pertama
lalu klik lanjutkan.
Selanjutnya anda akan akan di bawa ke
halaman seperti di bawah ini :
Setelah itu anda akan di bawa ke
ringkasan instalasi ,lalu klik lanjutkan,Lalu akan muncul halaman
seperti di bawah ini :
Anda tinggal isikan dari kolom pertama hingga akhir semau
anda,Lalu klik lanjutkan.Dan selanjutnya pemasangan akan di
lakukan seperti di bawah
ini :
Terus tinggal tunggu hingga gambar
seperti di bawah ini muncul :
Selanjutnya anda tinggal pilih kolom
sebelah kanan dan klik komputer akan restar sendiri dan CD/DVD
BlankOn akan keluar sendirinya lalu keluarkan CD/DVD nya dari
perangkat pemutar CD.Setelah itu komputer akan restar secara penuh
setelah pemutar CD ditutup tanpa CD/DVDnya.
Setelah itu anda tinggal masuk dengan
akun yang tadi anda buat seperti gambar di bawah :
Dan masuklah anda ke desktop BlankOn
anda...........
Saat posting artikel ini saya pake OS BlankOn yang saya intal ini......
0 Comment to "INSTAL LINUX BLANKON 9.0 SUROBOYO"
Post a Comment